10 Pertanyaan untuk mengukur pelaksanaan penerapan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila di sekolah anda

6 October 2023 0 Comments 0 tags

Berikut adalah ceklis dengan 10 pertanyaan untuk memastikan apakah guru melakukan P5 dengan berpedoman pada kaidah dalam Project Based Learning (PJBL) atau sekedar ‘doing projects’ (melaksanakan proyek) 1. Apakah proyek P5 yang dilakukan memiliki konteks yang relevan dengan kehidupan nyata…

Membangun Relasi dalam Supervisi dan Observasi Guru

6 October 2023 0 Comments 0 tags

Supervisi dan observasi guru adalah komponen penting dalam pengembangan profesional di dunia pendidikan. Proses ini tidak hanya tentang memberikan umpan balik, tetapi juga tentang membangun hubungan yang kuat antara pengamat (biasanya seorang supervisor atau administrator) dan guru. Dalam tulisan ini,…

Mengoptimalkan Kolaborasi Tim Dalam Diskusi Melalui Aktivitas “Fishbowl”

8 August 2023 0 Comments 0 tags

Kolaborasi yang efektif dalam tim adalah kunci kesuksesan dalam berbagai bidang, baik di dunia pendidikan maupun dunia kerja. Salah satu cara yang efektif untuk membangun kolaborasi yang kuat adalah melalui aktivitas “Fishbowl Graffiti Team Time.” Dalam artikel ini, kita akan…

Peran kepala sekolah dalam penerapan kurikulum merdeka

17 May 2023 0 Comments 0 tags

Kurikulum Merdeka memiliki 5 prinsip dalam pengimplementasiannya meliputi : kondisi peserta didik, holistik, pembelajaran sepanjang hayat, berkelanjutan dan relevan. Apa saja yang perlu kepala sekolah lakukan agar  bisa menghantarkan sekolahnya sukses mengimplementasikan kurikulum merdeka. Berikut ini adalah penjelasannya Kondisi peserta…

Mengenal Istilah Supervisi Klinis dan aplikasinya di sekolah

8 May 2023 0 Comments 0 tags

Supervisi klinis adalah suatu proses pembimbingan dalam pendidikan yang bertujuan membantu pengembangan profesional guru dalam pengenalan mengajar melalui observasi dan analisis data secara obyektif dan teliti sebagai dasar untuk mengubah prilaku mengajar guru. Bagi guru, supervisi klinis dapat menjadi sarana…

Simulasi Skenario belajar dalam bingkai kurikulum merdeka.

10 October 2022 0 Comments 0 tags

Prinsip pembelajaran dalam kurikulum merdeka yang paling utama adalah guru berusaha mengembalikan kodrat siswa sebagai makhluk yang senang belajar. Segala daya upaya dilakukan guru agar pembelajarannya menyenangkan dan bermakna. Berikut ini adalah contoh simulasi pembelajaran yang bisa guru lakukan dengan…

Mewujudkan Kemerdekaan di Kalangan Pelajar

6 September 2022 0 Comments 0 tags

Merdeka memanglah kata yang terkesan “ajaib”, seakan menggambarkan kebebasan di kalangan pelajar. Awalnya, kurikulum merdeka merupakan kurikulum 2013 yang disederhanakan menjadi  kurikulum darurat yang digunakan saat pandemi.  Pemulihan pembelajaran tahun 2022 s.d. 2024, Kemendikburistek mengeluarkan kebijakan bahwa sekolah yang belum…

Penegasan Kedisiplinan Lewat Upacara Bendera

6 September 2022 0 Comments 0 tags

Pada hari Senin (01/08/2022), SMAN 5 Malang mengadakan upacara bendera untuk pertama kalinya setelah pandemi berlangsung selama 2 tahun. Siswa-siswi SMAN 5 Malang  sangat bersemangat dalam menyambut upacara bendera pada hari senin. Mereka mengikuti upacara dengan hikmat dan tertib. Upacara…

SEKOLAH KEDINASAN, JAMINAN MASA DEPAN

18 July 2022 0 Comments 0 tags

Sekolah kedinasan saat ini menjadi sasaran para peserta didik dari jenjang SMA untuk bisa melanjutkan studi setelah lulus nanti. Indonesia memiliki beberapa sekolah kedinasan, mulai dari sekolah kedinasan dibidang pelayanan publik hingga sekolah kedinasan bidang militer atau pertahanan. Sekolah kedinasan…

Mau Dibawa Kemana Pelajar Indonesia?

13 June 2022 0 Comments 0 tags

Quo Vadis Pelajar Indonesia?  Mau di bawa kemana pelajar Indonesia?  Saya ingin memulai tulisan ini dengan sebuah pertanyaan reflektif bersama atas kondisi pelajar hari ini, tantangan pelajar hari esok, dan bagaimana kita menyiapkan pelajar hari ini untuk hari esok. Kesemua…

Pertanyaan “pemantik” di akhir kelas

12 November 2021 0 Comments 0 tags

Apa kata atau istilah baru yang kamu baru dengar hari ini?Sebutkan satu hal yang akan kamu ubah atau tambahkan dari pelajaran hari ini?Apa yang kamu rasakan dari pelajaran hari ini?Jika kita semua akan melakukan kuis di pertemuan berikutnya, apa hal…

Agar Siswa Semangat Mengerjakan PR

5 November 2021 0 Comments 0 tags

Dalam situasi pembelajaran tatap muka ada banyak cerita guru yang mengeluh siswanya menolak atau tidak tidak mengerjakan PR. Mari berkaca apa saja kontribusi guru saat memberikan PR bagi siswanya hingga menyebabkan hal ini terjadi. Guru memberikan PR karena ingin mengejar…