Mewujudkan Kemerdekaan di Kalangan Pelajar
Merdeka memanglah kata yang terkesan “ajaib”, seakan menggambarkan kebebasan di kalangan pelajar. Awalnya, kurikulum merdeka merupakan kurikulum 2013 yang disederhanakan menjadi kurikulum darurat yang digunakan saat pandemi. Pemulihan pembelajaran tahun 2022 s.d. 2024, Kemendikburistek mengeluarkan kebijakan bahwa sekolah yang belum siap untuk menggunakan Kurikulum Merdeka masih dapat menggunakan Kurikulum 2013 sebagai dasar pengelolaan pembelajaran, begitu…